Kamis, 14 Juni 2012

kesan-kesan


Mungkin sudah jadi hal biasa ketika orang sudah lelah menghadapi semua masalah yang sangat rumit yaitu MENGELUH . Kesan yang saya daptkan dari film-film yang tadi ditayangkan banyak sekali pelajaran yag bisa kita ambil.
  •   Pertama yaitu kita harus bisa membantu orang lain karena kita hidup yaitu dengan bersosialisasi apabila kita bisa masih mampu untuk membantu sesama bantulah orang lain semua manusia di mata tuhan sama .
  •   Kedua yaitu kita harus bisa meyakinkan bahwa diri kita mampu melakukan sesuatu yang kita inginkan jangan mudah menyerah karena kegagalan merupakan kunci pertama dalam keberhasilan. Orang yang mempunyai  keterbatasan mental masih bisa me mind set kan dirinya sebagai motivator untuk orang lain
  •    Ketiga yaitu selalu ingat kepada Tuhan yang Maha Esa . Dia adalah segalanya buat kami. Jujur aja kadang saya selalu mengabaikan perintahya da mungkin belum sempurna dalam beribadah sepenuhnya . di film tersebut menyampaikan beberapa teguran untuk hati saya agar bisa lebih baik lagi.sebelum Tuhan yang Maha Esa menegur saya dengan yang lebih tajam lagi.
  • Keempat yaitu begitu berharganya orang tua, mungkin kita selalu membantah perkataan orang tua,kita sering juga mengejek orang tua kita dengan kehidupan yang kolot serba diatur itu semua karena orang tua sayang sama kita. Orangtua selalu berusaha untuk anaknya sampai banting tulang tapi kita kadang suka tidak menghargai hasil mereka. masih aja ada kekurangan dan tidak mensyukuri .mulai sekarang sayangilah orangtua kita dan rawatlah mereka walaupun itu belum bisa membayar semua kebaikan yang mereka kasih sampai kita sebesar ini.
  • Intropeksi diri dan benahi diri untuk yang lebih baik
  •  Terakhir  gapailah semua angan-angan yang belum bisa kita capai dan jangan mudah untuk menyerah karena masih banyak diluar sana yang belum bisa seperti kita .